PT Andalan Artha Primanusa merupakan salah satu perusahaan kontraktor pertambangan yang beroperasi di Jobsite PT. Bumi Gema Gempita Lahat, Sumatera Selatan. Kegiatan penambangan batubara dengan mengunakan metode tambang terbuka open pit. Pada metode tambang terbuka terdapat area yang luas dan memiliki ketebalan batubara yang bervariasi, karena pada kegiatan penambangannya terdapat 4 lapisan batuabra yaitu seam 6A1, 6A2, 6A dan 6B. Lowongan Kerja PT Andalan Artha Primanusa.
Pada proses penambangan ini biasanya dimulai dengan kegiatan land clearing, lalu dilanjutkan dengan kegiatan pengambilan top soil setelah itu akan dilanjutkan dengan pengambilan overburden yang berguna untuk mengambil lapisan tanah penutup batubara. Setelah batubara di temukan maka akan dimulai proses pengambilan batubara coal getting. Untuk pengambilan material akan melibatkan beberapa alat pendukung diantara excavator dan dumptruck, guna melancarkan kegiatan loading, hauling, dumping nantinya.
Daftar isi
Lowongan Kerja PT Andalan Artha Primanusa
Saat ini PT Andalan Artha Primanusa memberikan kesempatan untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:
A. Produksi
- Superintendent Operation
- Mine Operation Supervisor
- Foreman Mining Service
- Trainer Operator
B. Plant / Maintenance
- Superintendent – Plant
- Maintenance Supervisor
- Maintenance Foreman
- Tyre Foreman
- Sr. Maintenance Planner
- Junior Maintenance Planner
- Equipment Health Foreman
- Trainer Plant/Maintenance
C. Supply Chain
- Supervisor SCM
- Foreman Warehouse
- Foreman Fuel Oil & Gas
- Foreman Local Buyer
- Warehouseman
D. Engineering
- Superintendent Engineering
- Mine Plan Supervisor
- Foreman Mineplan
- Supervisor Surveyor
- Foreman Surveyor
- Asisten Survey
- Supervisor Mine Control Centre
- Foreman Mine Control Centre
E. HSE & Support
- Superintendent HRGA
- Supervisor HRGA
- HSE Supervisor
- Foreman HR & GA
- External Relation Officer
- Foreman IT
- Lead Hand Civil & Campboss
- Safety Patrol
Persyaratan :
- Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat, kecuali posisi Engineering
- Memiliki pengalaman diposisi yang sama minimal 2 tahun diperusahaan kontraktor tambang batubara
- Memiliki sertifikat POP untuk level Spv dan POM untuk level Superintendent
- Sertifikat TOT BNSP untuk Trainer
- Bersedia ditempatkan diseluruh project PT AAP
Tata Cara Melamar:
Bagi yang minat, silahkan bisa kirim CV terupdate ke :
E-mail : recruitment@pt-aap.com
Subjek : Posisi dilamar_Domisili
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan, karena lowongan ini gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.
Join channel telegram lokerbumn.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya
Join now